Ketika Aku Mulai Tahu Baca Koran
Oleh: Agust G Thuru Ketika aku mulai tahu baca koranYang aku ingat nama KompasHalaman-halaman yang tidak keluBicara tentang seluruh duniaTentang bumi dan kehidupan Ketika aku jadi wartawanYang aku ingat adalah namaP.K. Ojong dan Jacob OetamaDua mata air yang terus mengalirMembagi...